KAMAR 23
09.24
Diposting oleh HOST
Rombongan kami baru saja sampai di hotel Hanura Ngabang, Kabupaten Landak. Ini perjalanan pertamaku yang tidak dipertanyakan oleh orang tuaku. I am free now. Kuliah telah aku selesaikan, liburan ini salah satu bentuk refreshingku, walaupun kami ke sini masih dalam rangka menggarap tarian untuk pembukaan pramuka.
Aku dan bang jhoni mendapat kamar nomor 23. Nomor favoritku. Aku ulang tahun tanggal 23. Ah, tidak penting. Hmm…akhirnya aku sampai di atas pmbaringanku. Senang setelah 5 jam perjalanan. Untung bulan puasa telah lewat, jadi aku bisa minum kalau mabuk daratku kambuh.
Aku salah satu manusia yang takut sama hal gaib. Antara percaya atau tidak, takut takabur kalau bilang tak percaa tapi takut syirik apabila percaya, walau sebenarnya aku sering maengalami hal itu beberapa kali.
Seperti malam ini, aku sudah dua kali mendengar ketukan di jendela kamarku. Aku masih memiliki keberanian untuk menyibak tirai jendela itu dan tidak melihat apa2.
Kami keluar eberapa jam menuju SMA 1 Ngabang untuk melatih gerakan tari yang akan dibawakan untuk acara nanti. Dan kembali sebelum matahari terbenam.
This entry was posted on October 4, 2009 at 12:14 pm, and is filed under
Cerita Hari Ini
. Follow any responses to this post through RSS. You can leave a response, or trackback from your own site.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Posting Komentar